Home » » Surat Permohonan Bantuan Dana Operasional TPQ

Surat Permohonan Bantuan Dana Operasional TPQ

Posted by SURALAGA ONLINE on Senin, 14 Mei 2018


Dasan Tumbu, 1 Mei 2018
Nomor : 27/Peng_TPQ/BTS/V/2018
Lamp   : -
Hal      : Permohonan Bantuan Dana Operasional
              TPQ Baitussolah Dusun Dasan Tumbu
               Desa Tumbuh Mulia Kec. Suralaga-LOTIM

            Kepada
Yth. BAZDA KABUPATEN LOMBOK TIMUR
di-
                        Selong

Asslamu’alaikum Wr.Wb

Salam teriring do’a kami utarakan, semoga kami jumpai Bapak/Ibu/Sdr/I tetap dalam lindungan Allah SWT. Amin.

Dalam rangka, melancarkan proses kegiatan belajar mengajar TPQ Baitussolah Dusun Dasan Tumbu Desa Tumbuh Mulia Kec. Suralaga Kab. Lombok Timur, maka  dengan ini kami mengajukan Permohonan Sumbangan Dana Operasional TPQ Baitussolah Desa Tumbuh Mulia Kec. Suralaga Kab. Lombok Timur.


Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas bantuannya kami sampaikan terimakasih.

Wasslamu’alikum wr.wb

PENGURUS TPQ BAITUSSOLAH
DUSUN DASAN TUMBU DESA TUMBUH MULIA KEC. SURALAGA

Kepala TPQ



Muh Zulkifli, QH., M.Pd.I
Sekretaris



Mujiburrahman, S.Pd

Mengetahui;

                     Kepala Desa Tumbuh Mulia



                    Mawarlan, S.Pd.I

Thanks for reading & sharing SURALAGA ONLINE

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman